Conjunction (kata sambung) ialah kata yang digunakan untuk menyambung dua kalimat atau kata-kata.
Menyambung :
1. Kalimat dengan kalimat
John went to school and (he) met his friends
John pergi ke sekolah dan (ia) berjumpa dengan temannya
2. Kata sifat dengan kata sifat
He is cleaver and diligent
Dia pintar dan rajin
3. Kata tambahan dengan kata tambahan
I wrote it carefully but slowly
Saya menulis dengan hati-hati tetapi lambat
4. Kata benda dengan kata benda
John and Mary are students
John dan Mary adalah pelajar
5. Kata kerja dengan kata kerja
John sang and dance
John menyanyi dan menari
Dari contoh diatas kita dapat menyimpulkan bahwa antara dua kalimat yang digabungkan ada kalimat yang saling tidak mengikat:
e.g. she is beautiful (ia cantik)
she is lazy (ia malas)
Kedua kalimat tersebut tidak tergantung satu sama lain dan mempunyai arti sendiri, tetapi bisa dirangkaikan menjadi satu dengan conjunction menjadi: She is beautiful but lazy. Conjunction demikian dinamakan Coordinative Conjunction.
Jika dipisahkan kalimat itu masing-masing adalah kalimat yang lengkap.
e.g. Aisah wasn’t allowed to go home
(Aisah tidak boleh pulang)
She had asked for it many times
(ia telah memintanya beberapa kali)
Kalimat 1 dan 2 seolah-olah minta dihubungkan (dimana kalimat yang satu bergantung pada kalimat yang lain). Conjunction yang demikian disebut Subordinate Conjunction.
Bentuk kalimat itu menjadi:
Aisah wasn’t allowed to go home thought she had asked for it many times
(Aisah tidak boleh pulang walaupun ia telah memintanya beberapa kali)
Conjunction •
As : kalau , seperti, sementara
After : Sesudah
as, so, soon as : demi, serta
accordingly : Menurut
also, too : Juga
although, thought : Walaupun
But : tetapi,tapi
because : karena, sebab
besides : selain itu, apalagi, selain
moreover : Meskipun
Even : begitu juga , bahkan
even if : Sehingga
Till : Hingga
Until : Sampai
When : Ketika
whence : dari mana
wherefore : Mengapa
whereas : lain dari pada itu, melainkan
never the less : akan tetapi, walaupun, demikian
Further : Selanjtnya
For : Untuk
How : Bagaimana
how ever : Meskipun
Yet : meskipun,demikian tetapi
First : Pertama
like wish : Serupa
So : begitu, demikian, sehingga, jadi
Namely : yaitu, adalah
Or : Atau
provide : asal saja
Then : kemudian, maka, lalu
while : sedang, sementara
Where : Dimana
whither : Kemana
whenever : kapan saja
Kata-kata berpasangan:
• Either … or … (baik … maupun …)
Either this book or that book is hers
Baik buku ini maupun buku itu kepunyaannya
• Neither … nor … (tidak … atau pun …)
Neither this book nor that book is hers
Tidak buku ini atau pun buku itu kepunyaannya
• Both … and … (keduanya … dan …)
I have both your book and your pen
Saya membawa buku dan penamu keduanya
• Not only … but also … (tidak hanya … tapi juga …)
She is not only beautiful but also cleaver
Dis tidak hanya cantik tetapi juga pandai
Exercise 14
Fill in the blanks on the left-hand side with suitable words or phrases available on the right-hand side.
1. He is happy ………F… his sister sad (sedih)
2. He is absent ………E….he is sick
3. I came home late ……J…..there was traffic jam on the way.
4. I will visit Pangandaran beach ……G… I have time
5. We had just arrived at home ……A….. it rained very heavily
6. ………D.. Andy and Susan are capable of playing piano
7. At ten o’clock I go to bed …B…… switch off the lamp
8. I don’t care …H……. you go or stay
9. She could not pass her exam ………I….. she had tried five time
10. He is sick ……C…. he doesn’t go to school a. But
b. so
c. and
d. both
e. because
f. though
g. if
h. whether
i. when
j. for
Sabtu, 18 September 2010
conjunction
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »